Megafauna karismatik

Gorila (Gorilla gorilla) contoh salah satu megafauna karismatis

Megafauna yang kharismatik atau Charismatic megafauna adalah spesies hewan besar dengan daya tarik populer yang luas, yang sering digunakan oleh aktivis lingkungan untuk mencapai tujuan pecinta lingkungan.[1] Contoh yang paling menonjol termasuk gajah, orang utan, singa, harimau, panda raksasa, beruang kutub, serigala abu-abu, macan tutul, hiu putih besar, elang botak, orca, kuda Przewalski, kondor California, anjing laut, bison Eropa, citah, dan paus bungkuk.[2]

  1. ^ Ducarme, Frédéric; Luque, Gloria M.; Courchamp, Franck (2013). "What are "charismatic species" for conservation biologists ?" (PDF). BioSciences Master Reviews. 10: 1–8. Diakses tanggal 19 December 2013. 
  2. ^ Kaufman, Donald G.; Franz, Cecilia M. (2000). Biosphere 2000: Protecting Our Global Environment. Kendall Hunt Publishing Company. hlm. 342. ISBN 978-0-7872-5713-2. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search